Rabu, 14 Agustus 2013

Reunite

Sungguh bahagia sekali bisa berteman dengan kalian. Tidak terasa sudah hampir 4 tahun kita berjuang ditempat masing-masing. Budaya Indonesia memang luar biasa, sejauh apa pun kita merantau, namanya Idul Fitri ya pulang kampung!

Keluarga yang hebat dan bermanfaat. Kesenangan yang tak mengikis rasa peduli. Berbagi sesama yang menyejukan hati. Momen tahunan yang tak pernah terlewati. Sebagai pembuka pertemuan pelepas rindu. 

bungkus-bungkus parsel :D
Chaptership Care Part III
We are greater when we are together!

Menyantuni anak-anak yatim, piatu, dan du’afa yang ada dipanti asuhan sekitaran kota Kebumen dengan memberikan bantuan berupa sarung dan mukena hasil penggalangan dana dari para donatur yang budiman.
Kita doakan bersama agar para donatur diberkaih Alloh yaa, dimudahkan urusannya, dimudahkan rezekinya, makin bahagia, makinn bermanfaat, dan pada akhirnya bisa masuk surge. Aaamiin. Al Fatihah!

at Rumah Tahfids Al Khafi Kebumen
Rabu, 7 Agustus 2013.
It’s time to reunite. Aaah.. bahagia sekali bisa melihat kalian lagi. Tak banyak yang berubah. Kalian tetap menjadi sahabat yang menyenangkan. Apa yang kita obrolkan, apa yang kita lakukan, sepertinya itu yang paling berbeda, bukan begitu? Hehehe.. 

Keluarga Besar Chapter :)
tukar kado
It was great friends!
Puji syukur kepada Tuhan yang telah mempertemukan. Semoga kebersamaan ini bisa semakin bermanfaat dan menjadi berkah buat kita semua. Aaamiin. 

Yuhuuuu.. pada akhirnya, kita semua adalah manusia biasa yang membutuhkan hiburan dan ucapan selamat untuk melepas lelah dan penat. Time to Kembang Apian!!!


Swiiiiiing.. Duar..!!

Seperti kembang api..
Memecah pekat hitam langit dengan warna pelangi yang menyala..
Meski sekejap namun meninggalkan senyum dan rasa lega dalam dada..

Bagaimanappun keadaannya..
Semoga selalu ada rasa syukur dihati kita semua..
Aaamiin..
See yaaaa..

4 komentar: